PONTIANAK-Prof DR Chairil Effendi Ketua Panitia Buka Puasa
Bersama Ketua DPD RI Oesman Sapta, adakan jumpa pers dengan awak media massa,Rabu
(14/06/2017) pagi di dampingi panitia acara Budiman Taher, Ali Kadir,
Harry Daya dan Benny Farianto.
“Insya Allah acara buka puasa
bersaama akan dilaksanakan pada Sabtu, 17 Juni 2017 nanti pukul : 16.00 WIB,
bertempat di Rumah Adat Melayu,Jalan Sultan Syahrir,Pontianak”,terang Chairil
Effendi.
Pada jumpa pers
tersebut dijelaskan bahwa dalam acara buka bersama selain mengundang sejumlah
tokoh masyarakat, tokoh agama dan sejumlah pejabat Muspida Kalbar, juga
diundang khusus sekitar seribu anak yatim akan hadir.
"Bapak OSO juga akan meresmikan Masjid yang
berada di Lingkungan Rumah Adat Melayu,dan dalam tausiyah nanti akan di isi
tokoh nasional yang juga mantan ketua MK Prof DR Jumly Hasidiky”,pungkas
Chairil.***(Halim Anwar/LKBK65).
Gambar: Panitia Buka Puasa Bersama Ketua DPD RI Oesman Sapta,
saat jumpa pers dengan awak media massa,Rabu (14/06/2017) pagi.***(Ist).
_______
“MENGUTIP SEBAGIAN ATAU
SELURUH ISI PORTAL INI HARUS SEIZIN REDAKSI. HAK CIPTA DILINDUNGI
UNDANG-UNDANG”
______

Post a Comment